cigentur.desa.id – Senin (10/09/2019) bertempat di Balai Desa Cigentur, pada pukul 09.00 WIB telah dilaksanakan Monitoring dan Evaluasi Dana Desa (Monev DD) tahap II dan program kegiatan Raksa Desa. Hadir pada kegiatan tersebut semua perangkat Desa Cigentur, Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) Desa Cigentur serta Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa (LPMD) Cigentur, Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Desa Cigentur. Sedangkan tim Monev dari Kecamatan Paseh yang hadir diantaranya Sekcam Paseh (Anwar Samsoedin. S.Ag ), Kasi PMD , Kasi Sosbus, Kasi Pembangunan, Pendamping Desa , serta Pendamping Lokal Desa,
Pada kesempatan ini, Kepala Desa Cigentur (H.HIDAYAT) mengucapkan sepatah dua patah kata dilanjutkan paparan tentang pelaksanaan penggunaan Dana Desa dan Pelaksanaan PSPM Raksa Desa di Desa Cigentur.
Seusai Kepala Desa Cigentur memberikan paparan dan ditanggapi oleh tim monev kecamatan kemudian Tim monitoring dari kecamatan beserta TIM TPKD, BPD dan sebagian Perangkat menuju lokasi monitoring Kegiatan yaitu:
No | Kegiatan | Volume | Satuan | |
ANGGARAN | ||||
DANA DESA Tahap 2 | ||||
1 | Rabat Beton Kp. Cigentur RW. 06 | 617X1.1X0,1 | M' | Rp 96.047.000 |
2 | Rabat Beton RW. 07 | 735X1,1X0,1 | M' | Rp 113.986.000 |
3 | Pemb. TPT RW. 07 | 57X3 | M' | Rp 85.160.000 |
4 | Pemb. TPT Kp. Cigentur RW. 04 | 35X1 | M' | Rp 32.778.000 |
5 | Pemb. Kantor Posyandu RW. 07 | 4X5 | M' | Rp 73.945.000 |
PSPM RAKSA DESA 2018 | ||||
1 | Pemb. MCK Kp. Bojong Rw.03 | 1 | Unit | Rp 25.000.000 |
2 | Pemb. MCK Kp. Sukamulya Rw.07 | 1 | Unit | Rp 25.000.000 |
<iframe src="//www.youtube.com/embed/0nUJAMJJe4Q" width="560" height="314" allowfullscreen="allowfullscreen"></iframe>